Pertumbuhan >> proses pertambahan
ukuran, dan jumlah sel yang tidak dapat balik (irreversible).
Perkembangan >> muncul organ baru dan mulai berfungsinya suatu organ (menuju kedewasaan)
bersifat refersible.
A.
Faktor-faktor
yang Mempengaruhi
1. Faktor luar
a. Makanan
b. Air
c. Cahaya
d. Suhu
e. Oksigen
f. Kelembapan
2. Faktor dalam
a. Gen
b. Hormon
1. Faktor luar
a. Makanan
b. Air
c. Cahaya
d. Suhu
e. Oksigen
f. Kelembapan
2. Faktor dalam
a. Gen
b. Hormon
B.
Hormon
Tumbuhan (fitohormon)
a. Auksin >> ditemukan oleh Frist Went
(1926-1928). Fungsinya untuk mengatur pembesaran sel, memacu perpanjangan sel,
merangsang pembelahan kambium, meningkatkan perkembangan bunga dan buah,
merangsang perkembangan akar lateral, dan menyebabkan pembengkokan batang.
Ditemukan di ujung akar&batang serta tempat pembuatan bunga, buah, dan daun
pada tumbuhan.
b. Giberelin >> ditemukan di Jepang oleh
Eiichi Kurosawa (1926). Fungsinya untuk pertumbuhan batang, bunga, buah, dan
tunas. Di temui di pucuk batang, ujung akar,bunga, buah, dan biji.
c. Sitokinin >> untuk merangsang
pembelahan sel, mempertahankan kesegaran jaringan, dan menghambat zat auksin.
d. Asam abisat >> berperan untuk menghambat
pertumbuhan, pemanjangan sel, menghambat pembelahan, dan membantu dorminasi.
e. Gas etilen >> tahun 1934, R.Gane
membuktikan bahwa gas etilen berperan untuk mempercepat pematangan buah. Nama
lain gas etilen yaitu karbit.
f.
Asam
traumatin >> zat ini merangsang pembelahan sel pada
bagian yang terluka
g. Kalin >> merangsang pertumbuhan
akar, dibagi menjadi 4 :
1)
Rizokalin >> pembentukan akar
2) Kaulokalin >> pembentukan batang
3) Filokalin >> pembentukan daun
4) Antokalin/florigen >> pembentukan bunga.
C.
Pertumbuhan
dan Perkembangan pada Hewan
D.
Metagenesis
Pada metagenesis tumbuhan
berlangsung pergiliran keturunan antara generasi gametofit (yang menghasilkan
sel kelamin) dan sporofit (yang menghasilkan spora).metagenesis pada lumut |
metagenesis pada paku |
No comments:
Post a Comment